Lokasi saat ini:BetFoodie Lidah Indonesia > Sehat
Potret pembuat gelato Italia yang mengejar impian di Shanghai
BetFoodie Lidah Indonesia2025-11-11 13:28:20【Sehat】250 orang sudah membaca
PerkenalanAlessandro Conti (kiri) berbincang dengan pelanggan di toko gelato miliknya di Shanghai, China timur

Shanghai (ANTARA) - Di Kawasan Perlindungan Sejarah Jalan Hengshan-Fuxing (Hengfu) di Distrik Xuhui, Shanghai, terdapat sebuah kedai bernama Amuni Gelato yang menawarkan es krim ala Italia.
Pemilik kedai gelato ini adalah Alessandro Conti.
Hubungan Conti dengan China bermula saat dia masih mahasiswa.
Conti mengambil jurusan bahasa Mandarin di Universitas Palermo dan kemudian mengikuti program pertukaran mahasiswa di Chongqing, China barat daya.
Mengantongi gelar sarjana dalam penerjemahan simultan, Conti fasih berbahasa Italia, Inggris, dan Mandarin.

"Saya telah tinggal di banyak kota di China, tapi Shanghai adalah favorit saya," kata Conti.
"Ini kota internasional yang beragam, serta memberikan kesempatan bagi semua orang untuk mengekspresikan diri."
Preferensi Conti terhadap Shanghai mendorongnya untuk menetap di Shanghai dan memulai bisnisnya sendiri.

Sebagai vlogger makanan Italia dan pengusaha yang berbasis di Shanghai, Conti percaya bahwa keterbukaan dan inklusivitas Shanghai menjadi katalis bagi pengusaha muda.
"Mendirikan perusahaan di sini sangat mudah. Dari pendaftaran hingga penerbitan izin usaha, efisiensinya luar biasa," ujar Conti. "Saya ingin membangun keluarga dan masa depan saya di sini."
Suka(443)
Artikel Terkait
- Dinkes Cirebon catat 20 siswa alami gejala keracunan usai santap MBG
- Kemarin, tambang ilegal hutan Sekotong dan insentif guru honorer naik
- TNI AD siapkan ribuan hektare lahan perkuat pasokan bahan pangan MBG
- BGN latih 2.705 penjamah makanan di dua pulau besar di NTT
- Kemendikdasmen: Pelaksanaan TKA di Papua lancar
- Tujuh kecamatan di Bekasi terendam banjir luapan Kali Cikarang
- Gubernur Jatim pastikan BRIN tangani kontainer suspek Cs
- BNPT: Sekolah jadi wadah pembentukan karakter bangsa cegah terorisme
- Mematri gerakan energi lestari dari sekolah berdikari
- PBB sebut situasi di Darfur Utara di Sudan masih "katastropik"
Resep Populer
Rekomendasi

Warga Taiwan Berbondong

Bakery ASEAN Talk 2025 Jakarta Ditutup dengan Sukses pada 28 Oktober

AS siap uji senjata nuklir, Rusia sebut akan lakukan hal serupa

BGN: Penerima manfaat MBG berpotensi tembus 40 juta akhir Oktober

Dari PPKD Jaksel menuju ke Negeri Sakura

BGN: Baru10 SPPG di Lebak memiliki SLHS, ditunggu akhir November

Dompet Dhuafa salurkan bantuan untuk warga Palestina di Yordania

Tujuh kecamatan di Bekasi terendam banjir luapan Kali Cikarang